Sabtu, 26 Maret 2011

Pembuatan gigi pisau frais secara mekanik

DEFINISI
Ditinjau dari fungsinya :
- alat yang digunakan untuk memotong benda kerja pada mesin frais.

Pembuatan gigi pisau frais secara mekanik ada dua cara pembuatan :
1.Pembuatan dengan pengefraisan
     Pisau frais yang dibuat dengan cara pengefraisan tidak menimbulkan kesulitan dalam pembuatan, karena alur tatal dan punggung gigi dapat difrais sudut dan pisau frais bentuk.

Sudut-sudut pahat pisau frais:
         1.Sudut bebas utama  = alpha
            2.Sudut buang / tatal    =  gama
            3.Sudut baji                   =  beta






2. Pembuatan gigi pisau dengan cara pembubutan relief 
    Pembuatannya sulit dan mahal, sudut bebas dan sudut bebas dibuat pada mesin bubut relief
Digunakan untuk pengefraisan bermacam-macam profil, misalnya : pisau frais modul, pisau frais roda gigi rantai (sprocket), pisau frais radius, dsb.

 

0 komentar:

Posting Komentar